• MADRASAH IBTIDAIYAH ISLAMIYAH TEMPURSARI
  • Madrasah lebih baik, lebih baik madrasah

BINCANG PARENTING "MENDIDIK DENGAN CINTA DAN KETELADANAN"

MIISLAMIYAHTEMPURSARI - Kasih sayang orang tua kepada anaknya tentu sudah tidak bisa diragukan lagi. Beragam cara dilakukan orang tua agar anak-anaknya bisa tumbuh menjadi orang yang memiliki budi pekerti baik dan berguna bagi orang lain. Oleh karena itu, sudah menjadi kewajiban setiap anak untuk berbakti dan menyayangi orang tua.

Begitu juga untuk para orang tua, sudah semestinya untuk selalu menjaga buah hati mereka. Pasalnya, anak adalah anugerah sekaligus titipan dari Allah SWT yang diberikan kepada orang tua. Sehingga, sudah seharusnya orang tua memberikan kasih sayang, mendidik, dan selalu mendoakannya.

Begitu pula dengan apa yang disampaikan oleh Alfian Ishaq, M.Pd selaku Pengurus PC Ma'arif NU Kabupaten Lumajang pada Acara "BINCANG PARENTING" yang di laksanakan MI Islamiyah Tempursari pada Kamis, 16 Februari 2023 , Beliau memaparkan Bahwa prinsip utama pendidikan adalah kolaboratif dimana perlu tersambungnya ruh antara Orang tua - siswa dan guru.

Anak adalah peniru yang handal, tanpa kita sadari anak-anak akan tumbuh sesuai kebiasaan kita dirumah, anak anak akan tumbuh sesuai lingkunganya, jadi perlu kita perhatikan sikap dan kata-kata orang tua dirumah, terkait akademik anak disekolah pun sama sebagai orang tua, jangan karena anak kita nilainya jelek, IQ nya sedikit rendah lalu kita memvonisnya anak kita tidak akan sukses, tentu setiap anak memiliki kelebihannya masing-masing, tidak pandai di Matematika mungkin mereka pandai dibidang seni begitupun sebaliknya.

sebaik-baik barometer kita dalam mendidik adalah mendidik ala Ala Rasulullah.

 

 

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
LOMBA GERAK JALAN MEMERIAHKAN HUT KE 79 RI

Tempursari - Kecamatan Tempursari mengadakan Lomba Gerak Jalan Dalam rangka menyemarakkan Hari HUT RI Ke-79,  Lomba Digelar Kamis (29/07/2024) di Lapangan Tempursari sebe

29/08/2024 18:58 - Oleh Administrator - Dilihat 110 kali
TINGKATKAN KUALITAS SDM DENGAN STUDY BANDING

Studi banding merupakan suatu kegiatan yang dilakukan dengan tujuan menambah wawasan dan pengetahuan yang akan diterapkan kedepannya untuk menjadi lebih baik. Kegiatan seperti ini tentu

20/08/2024 18:18 - Oleh Administrator - Dilihat 85 kali
KENDURI KEMEREDEKAAN

Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 79 , MI Islamiyah Tempursari bersama stakeholder setempat melaksanakan kenduri kemerdekaan pada Jum'at, 16 Agustus

16/08/2024 16:10 - Oleh Administrator - Dilihat 102 kali
APEL HARI PRAMUKA

Rabu, 14 Agustus 2024 diperingati sebagai Hari Jadi Pramuka , MI Islamiyah Tempursari Turut memeriahkan dengan Apel Bersama dengan Ustdz Maryati Nutafaia,S.Pd sebagai pembina dan Nizar

15/08/2024 18:12 - Oleh Administrator - Dilihat 67 kali
JUARA 1 KSM TINGKAT SD/MI KABUPATEN LUMAJANG

Ib Birda Kaysa Ayyubillah atau yang akrab disapa Kaysa adalah siswi kelas 5 MI Islamiyah Tempursari yang telah berhasil menjuarai KSM (Kompetisi Sains Madrasah) tingkat SD/MI Kabupaten

15/08/2024 17:57 - Oleh Administrator - Dilihat 49 kali
JUARA MATEMATIKA TINGKAT KABUPATEN LUMAJANG

As'ad Mashuri menjadi juara 4 dalam ajang kompetisi sains madrasah (KSM) Tingkat kabupaten lumajang, kompetisi di ikuti oleh seluruh madrasah ibtidaiyah se kabupaten lumajang tahun 2023

13/05/2024 14:25 - Oleh Administrator - Dilihat 47 kali
ISTIGHOSAH DAN APEL REFLEKSI SATU ABAD NU

Peringatan Harlah 1 Abad NU adalah peringatan satu abad sejak berdiri atau lahirnya organisasi Nahdlatul Ulama (NU). Perhitungan satu abad peringatan ini didasarkan pada perhitungan dal

12/02/2023 06:53 - Oleh Administrator - Dilihat 62 kali
SEJARAH HARI SANTRI

 Setiap 22 Oktober, masyarakat Indonesia memperingati Hari Santri Nasional. Presiden Joko Widodo meresmikan 22 Oktober sebagai Hari Santri Nasional pada 15 Oktober 2015 berdasarkan

02/01/2023 15:35 - Oleh Administrator - Dilihat 75 kali
REALISASI PECAHAN DENGAN BENDA KONKRET

MI Islamiyah Tempursari- Pembelajaran matematika di Sekolah Dasar SD/MI memiliki tujuan untuk mempersiapkan siswa untuk menghadapi kehidupan nyata yang selalu berkembang melalui latihan

26/02/2022 06:10 - Oleh Administrator - Dilihat 465 kali
PELAKSANAAN TMA (TAHSIN MUNAQOSAH AL QUR'AN)

miislamiyahtempursari.com-Lumajang Munaqosah, dalam hal ini adalah ujian membaca Al Qur'an, merupakan kegiatan Ekstrakurikuler  di MI Islamiyah Tempursari. Madrasah Ini menyelengg

10/01/2022 05:58 - Oleh Administrator - Dilihat 239 kali